advertisement
Modif Mobil Tercepat Dunia-10 Mesin Mobil Terbaik 2011 ini merupakan hasil karya-karya terbaik dibidang mesin atau mekanik dunia, Tuner spesialis Mercedes-Benz, Brabus, berhasil membuat kejutan dengan mengubah Mercedes-Benz CL600, menjadi coupe mewah tercepat di dunia. Mobil yang diberi nama Barbus 800 ini bisa melesat dari 0-100km/jam dalam waktu 3,9 detik, seperti dilansir
Gizmag, Selasa 13 Desember 2011, mobil ini dipersenjatai mesin 5.5 liter V12, yang sebelumnya dikembangkan untuk SV12 R Biturbo 800. Dan sanggup menyemburkan daya hingga 788 hp dan torsi sebesar 1.420 Nm."kecepatan maksimalnya bisa menyentuh hingga 350 km/jam.
Mesin itu kemudian dikawinkan atau di
modifikasi dengan transmisi otomatis 5-speed. Lewat racikan itu, Brabus 800 menjelma menjadi monster jalanan. Bahkan, pihaknya sengaja membatasinya agar tidak melebihi 350 km/jam, berdasarkan performa yang dihasilkan, Brabus 800 diklaim oleh kreatornya sebagai coupe 4-seater tercepat di dunia. Selain memiliki mesin yang handal, mobil ini juga ditunjang dengan desain yang aerodinamis.
Itu terlihat jelas dengan adanya pemangkasan ketinggian mobil sebanyak 25 mm, serta mendesain ulang bentuk spoiler bagian depan serta belakang menggunakan desain komputer,
Modif Mobil Tercepat Dunia-10 Mesin Mobil Terbaik 2011 juga mengalami penyempurnaan pada sistem rem, yang kini mengadopsi 6 caliper piston di bagian roda depan, dan 4 caliper piston di bagian roda belakang. Sementara kaki-kakinya dipasangkan velg Brabus Monoblock berdiameter 21 inci.
Kehebatan
mobil ini seakan tidak lengkap, jika tak diimbangi dengan desain interior yang mewah. Mulai dari lapisan kulit dasboard dan jok. Pedal-pedalnya juga berbahan alloy dan roda kemudi didesain lebih sporty.
Inilah 10 jenis mesin mobil baru terbaik di tahun 2011
Ilustrasi mesin mobil (Caradvice)
Mesin-mesin berteknologi turbocharger atau supercharger masih mendominasi daftar tersebut.
Lembaga konsultan dan penelitian industri otomotif di Amerika Serikat, Ward Auto, mengumumkan daftar 10 mesin mobil terbaik di 2011. Mesin-mesin
berteknologi turbocharger atau supercharger masih mendominasi daftar tersebut, seperti dilansir
Caradvice, Kamis 13 Desember 2011, penilaian ini memperhatikan beberapa faktor, seperti hemat bahan bakar, daya mesin, teknologi, tingkat kebisingan serta getaran.
Para juri yang berasal dari editor Ward Auto, juga mensyaratkan mesin yang bisa masuk dalam penilaian. Yakni sudah terpasang di mobil dan telah dijual maksimal pada kuartal pertama 2012, tidak hanya itu, harga mobil yang menggunakan mesin tersebut juga tidak boleh lebih dari US$ 55 ribu atau sekitar Rp498 juta.
Berikut daftar 10 mesin mobil terbaik 2011 versi Ward Auto:
1. 3.0-litre TFSI supercharged V6 (Audi A6)
2. 2.0-litre N20 turbocharged inline four (BMW Z4/BMW 528i)
3. 3.0-litre N55 turbocharged inline six (BMW 335i coupe)
4. 3.6-litre Pentastar V6 (Chrysler 300S/Jeep Wrangler)
5. 2.0-litre EcoBoost inline four (Ford Edge)
6. 5.0-litre V8 (Ford Mustang Boss 302)
7. 2.0-litre turbocharged inline four (Buick Regal GS)
8. 1.6-litre inline four (Hyundai Accent/Kia Soul)
9. 2.0-litre SkyActiv inline four (Mazda3)
10. 3.5-litre V6 HEV (Infiniti M35h)
0 komentar:
Posting Komentar